P2Tel

Tip sehat & tidak pikun

Kebiasaan bangun pagi:

a)        Bangun tidur langsung minum air hangat. Karena waktu tidur semalam kita akan kehilangan cairan kira2 500 cc, harus  diganti ketika bangun tidur. Air hangat dapat meningkatkan suhu badan, setiap kenaikan suhu badan 1) celsius, akan meningkatkan pula basal metabolisme tubuh sebanyak 10%.

 

b)        Satu minggu minimal harus minum jus sayur atau jus buah 3x, ini dapat mengurangi resiko terkena penyakit pikun (dementia) sebanyak 75%.

 

c)         Setiap hari berjemur ± 15 menit, dapat membantu tubuh memproduksi Vit.D, penelitian membuktika Vit. D berkhasiat anti kanker.

 

Biasakan waktu ke kantor : Dalam tas kantor kita membawa beberapa butir coklat hitam. Coklat hitam terbukti dapat menambah energi, meningkatkan produktivitas kerja, bermanfaat untuk melawan proses penuaan, indeks gula rendah, membantu mengendalikan gula darah.

 

Pekerjaan Rumah Tangga : Suka menanak nasi. Penelitian membuktika, orang yang membiasakan diri mengurus rumah tangga, dapat merangsang  kesehatan otak besar.

 

Kebiasaan hidup : Hindari minuman berasam karbon, seperti coca cola, juga makanan olahan pabrikan, itu semua kandungan Phosphor nya tinggi, bisa menghambat penyerapan Kalk (Calcium), tidak baik untuk kesehatan tulang.

 

Kebiasaan olah raga :

a)        Berkeringat secukupnya. OR harus sampai berkeringat, ini dapat membantu tubuh mengeluarkan unsur2 beracun

b)        Usahakan mengurangi berat badan sebanyak 5%. Ciri2 umum orang yang dapat hidup sampai 100 tahun adalah tidak gemuk. Penurunan berat badan dapat menurunkan resiko diabetes dan hipertensi.

c)         Setiap hari berjalan ± 30 menit, dapat membantu meningkatkan peredaran darah. Penelitian membuktikan, angka kematian paling tinggi pada orang2 yang hampir tidak pernah berjalan kaki.

 

Kebiasaan makan malam

  1. Makan bawang mentah. Kandungan bawang  akan unsur belerang dapat mencegahan pengerasan pembuluh darah dan darah tinggi, makan mentahkhasiatnya lebih baik, dianjurkan diiris ipis2 sebagai salad.

 

  1. Setelah pukul 8 – 9 malam tidak makan lagi. Zat lemak dalam tubuh biasanya ditimbun pada waktu pukul 2 tengah malam (dini hari); apabila pada waktu ini perut kita dalam keadaan kosong, tidak akan terjadi penimbunan lemak. Berdasarkan prediksi proses pencernaan, inilah sebabnya kenapa kita setelah pukul 8 – 9 malam tidak makan lagi. (Andre W)-FatchurR

Tulisan Lainnya :

Exit mobile version