(m.liputan6.com)-JAKARTA; Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menggaungkan konsep ASN Merdeka. Lewat konsep ini, PNS diminta siap bekerja lintas instansi sesuai permintaan.
“Kami ke depan juga ingin ASN jadi ASN Merdeka, mulai dia mendaftar sebagai PNS, masuk di PANRB, jangan sampai dia pensiun di PANRB,” ujar Tjahjo dalam acara Apresiasi dan Penganugerahan Zona Integritas Menuju WBK/WBBM Tahun 2021, Senin (20/12/2021).
Tidak hanya lintas instansi, PNS juga bisa berpindah ke badan usaha milik negara (BUMN) seperti Pertamina, PLN, dll. Karyawan swasta juga diberi kesempatan bisa menduduki posisi eselon I dan II di suatu kementerian/lembaga.
Lebih lengkapnya bisa anda lihat melalui Artikel ini yang telah tayang di : https://m.liputan6.com/bisnis/read/4805414/pns-diminta-siap-siap-digeser-ke-bumn-ada-apa (Oleh Maulandy Rizki Bayu Kencana)-FatchurR *