Hi Yakes Family! Mungkin Anda para Pelanggan Yakes Telkom khususnya para pensiunannya, berhalangan mengadiri Undangan Webinar (06-04-2023; mulai jam 13.30WIB)- bertema Pre-Diabetes, Bisa Sembuh? bersama dr. Lutfie, SpPD
Namun tidak tertutup kemungkinan bagi yang sudah hadir dan ingin lebih mendalami, tidak ada salahnya Anda juga mengikuti Video dibawah ini
Untuk diketahui bahwa Prediabetes adalah kondisi ketika kadar gula darah sudah melebihi batas normal, tetapi tidak setinggi pada penderita diabetes (Diabetasi). Namun kondisi ini bisa berkembang jadi diabetes tipe 2 yang lebih serius dan berdampak kualitas hidup.
Lalu, Apakah Pre-Diabetes bisa disembuhkan? Bagaimana cara mengelolanya? Inilah yang ingin diuraikan melalui Website kita
Dibuka oleh mBak Lusiana dari YWC Yakes Telkom Jabar dilanjutkan sambutan oleh GM Yakes Telkom Area III Jabar Bp Sonny Khoeroni, dan setidaknya peserta dari KJS BLA sebanyak 3 orang (Djuhana, Atjih Widyaningsih dan Esih Sukaesih)
Selanjutnya Moderator Raisa Cesarda memperkenalkan identitas sang Nara Sumber dt Lutfie Sp PP dr dari Rumah Sakit Primaya Evasari, menguraikan dan mengupas tuntas segala hal bertalian dengan kondisi Pre Diabetes. Alhamdulillah acara ini berlangsung lancar dan mari kita amalkan ilmu ini untuk diri sendiri, famili ataau teman dekat. Insya Allah kita ikut menyehatkan sekitar kita
Oh ya sebelum Webinar dimulai, diuraikan sejarah dan keberhasilan Primaya Evasari Hospital.
Saya tidak ingin berpanjang lebar, silakan simak Video dari Webinar ini, semoga makin dipahami dan tidak lupa mengimplementasikan bagi yang memerlukannya
Salam Sehat Tekad Kita, Melayani dengan Cinta
(Djuhana KJS BLA didukung Allen; Humas Yakes Telkom)-FR
2-Video Webinar-Kesh(06-04-2023)-Pre-Diabetes Bisa Sembuh