KJS BLA Ikut Yoga Virtual YWC (21-10-2021) Dan Menjaga Kesehatan
Setelah hari Rabu tidak ada kelas Aerobik karena Peringatan Maulid Nabi, maka keesokan harinya Kamis tanggal (21-10-2021) YWC kembali memfasilitasi olahraga virtual meliputi :
a-Kelas YOGA (07.30 WIB; dengan Instruktur Diki Akbari & Benny Aprial)
b-Kelas AEROBIK (15.30 WIB; dengan Instruktur Sonci)
Rupanya sebagian sebagian Anggota KJS BLA memilih jadwal keduanya Dan semua berjalan lancar dan menyegarkan. Sedangkan Total Jumlah Peserta secara nasional plusminus 88 s/d 93 Akun.
Ya sehat, bugar dan menyegarkan, setidaknya Yakes juga mengingatkan disiplin Prokes 6M yaitu :
1-Memakai Masker
2-Mencuci Tangan
3-Menjaga Jarak
4-Menjauhi Kerumunan
5-Mengurangi Mobilitas
6-Menghindari makan Bersama
Apalagi jika dilengkapi dengan Motivasi sehat dari Mark Twin bahwa : “Satu-satunya cara untuk menjaga kesehatan adalah makan apa yang tidak Anda inginkan, minum yang Anda tidak sukai, dan lakukan apa yang tidak Anda senangi.” – Mark Twain
Plus tambahan dari saya kita harus peduli memperhatikan perubahan gejala yang kita alami dan dikonsultasikan ke Yakes. Bukankah ada kemudahan dengan melakukannya secara Vistual?
Pindah ceritera bahwa Anggota KJS BLA TEGALLEGA yang hadir Yoga pada kesempatan itu :
1-Djuhana/500067.000.
2-Ratna Sukmaningsih/500067.100.
3-Tatang Kartiwa/490347.000.
4-Sumariswati. Nik 490347
5-Esih/500825.100.
Tapi ada yang tidak mau ketinggalan karena tidak ikut Yoga namun ikut Senam Aerobik sorenya yaitu :
1-Agus Basworo/560715.000
2-Atjih Widaningsih/501214.109
3-Siti Kulsum/421182/100
#SehatTekadKita
#MelayanidenganCinta
(Djuhana; KJS BLA Tegallega )-FatchurR