Video Webinar-Kesh(12-05-2022)-Penyakit Infeksi-Cara Penularan-Pencegahanya
Cuaca ekstrim, Pancaroba dan Musim Penghujan berpotensi menimbulkan Penyakit Infeksi. Apalagi Indonesia sebagai negara tropis memiliki sejumlah penyakit infeksi yang sering ditemukan seperti Demam Berdarah, Typhoid hingga Malaria, pada hari Kamis, (12 Mei 2022; 09.00 – 11.00 WIB)
Sebagai masyarakat yang berdampingan dengan wilayah penyakit ini, ada baiknya jika kita mengenal cara penularan dan pencegahanya.
Untuk itu Yakes-Telkom menyelenggarakan Webinar bertema Mengenal Demam berdarah, Typho
Bersama Narasumber: dr. Franciscus Ginting, M.ked, Sp.PD, K-PTI Â (Kepala Divisi Tropic Infectious Disease Department of Internal Medicine, RSUP H Adam Malik) serta Moderator: dr. M. Ihsan Nasution (Dokter – Yakes Telkom), yang membawakan acara ini dengan juga dan mudah dimengerti, memancing banyak pertanyaan unik
Berikut disajikan materi dalam bentuk Flipbook dan Video Youtubenya, agar Anda memberi kesempatan bagi yang berhalanan ikut menjadi tahu dan makin paham bagi yang telah mengikutinya
Pada kesempatan tersebut Peserta dari KJS BLA yang ikut Webinar tersebut adalah :
1-Djuhana/500067.000
2-Fatchur Rohman/490197.000
Semoga dapat mengurangi penasaran Anda yang benar benar memerlukannya. (Allen; Humas Yakes Telkom dan Djuhana; KJS BLA)-FatchurR *