Info Daerah n Opini

Kegiatan Pada Minggu Pertama Juni 2024 PC Surabaya Barat

Pada pagi hari Selasa tanggal 04 Juni 2024 dimulai pa6da jam  09.00 diawali dg melakukan doa bersama dan dilanjutkan dengan melakukan rapat rutin mingguan yang dipimpin  langsung oleh KPC Bpk Jumli.

Agenda rapat antara lain :

1-Membahas rencana pembagian Propenstel.

2-Program bedah rumah terkait dengan kedatangan tim bedah rumah dari pusat

Selanjutnya berbagi tugas 1 tim memberikan bantuan ke target propenstel dan 1 tim cek lokasi calon penerima program bedah rumah.

Untuk pembagian propenstel kali ini tim menyerahkan bantuan kepada 9 orang pmp yang layak untuk menerimanya.

Sore hari nya tim bedah rumah PC Surabaya Barat dan team Batom dari Pusat Bpk Mustadjab dkk berangkat bersama menuju rumah lokasi bedah rumah yaitu kerumah ibu Sri Pudjiati jd Bpk Slamet Rahmanto nik.470033 yang beralamat di Mirah Delima Regency Blok G23 Kota Baru Driyorejo Gresik

Acara berakhir sore menjelang Magrib, semoga program² ini terus berlanjut membantu para anggota yang membutuhkan dan memerlukan bantuan dan semoga barokah bagi yang memberi dan yang menerima….Aamiin

(PC Surabaya Barat)-FR *

Tulisan Lainnya :

  • Tidak ditemukan tulisan
Tags

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *




Enter Captcha Here :

Back to top button
Close
Close