Info Daerah n OpiniKristiani dan Hindu
Ibadah Pohon Terang-Dirangkaikan Dengan HUT P2TEL Ke 44
Pada hari kamis tanggal 5 desember 2024, di P2Tel Manado telah diadakan acara Ibadah Pohon Terang sekaligus dirangkaikan dengan acara HUT P2TEL yg ke 44 thn
yg dipimpin oleh Khadim Ibu Pendeta Femmy Yosephus. MTH, bertempat di Aula Witel Malut Manado.
Kegiatan ini dihadiri 73 orang peserta. Setelah Ibadah dilanjutkan dgn ramah tamah makan bersama. Sangat meriah suasananya dan penuh kesan.
Setelah selesai acara, langsung ditutup oleh KPC Bpk James Tatumpe dan sebagai MC Ibu Maritje Makaluas
(PC Manado)-FR *
Ibadah Pohon Terang-Dirangkaikan Dengan HUT P2TEL Ke 44