Info Pusat

Berbagi pengetahuan-Pengalaman tentang Fotografi

Rekan-rekan Pengurus dan Anggota P2Tel (di P2TEL Pusat maupun Cabang)  yg berbahagia ,

  1. Dlm rangka tetap menjaga kesehatan fisik dan juga psikis yg disalurkan melalui hobi yg ditekuni , bersama ini kami informasikan bhw di lingkungan anggota P2Tel ada wadah dlm bentuk komunitas peng-hobi fotografi.

 

  1. WA Group tsb menamakan *“Next* *Step* *Photography”* atau *“NSP”* yang merupakan wadah u/ menjalin Silaturahim sesama pensiunan Telkom penggemar photography.

 

  1. Dalam *WAG* *NSP* dpt saling bertukar pengalaman dan berbagi ilmu fotografi sesama anggota group, mengadakan pertemuan/diskusi , merencanakan hunting foto bersama dsb nya.

 

  1. Mudah2an kita semua bisa tetap mengasah kreatifitas , olah rasa , olah pikir , olah teknik fotografi , mensyukuri ciptaan Allah SWT yg dituangkan dlm komunitas fotografi.

 

*Kesepakatan* *Grup* *:*

 

1-Berbagi Pengalaman dan pengetahuan ttg photography

2-Upload foto dan chat tdk mengandung pembahasa suku, agama, dan ras

3-Saling menghormati karya anggota grup

 

4-Kritik membangun dan berikan masukan positif

5-Karya foto dari Kamera analog atau digital, boleh compact, dslr atau mirrorless

6-Aktif dan kontributif

 

Bagi rekans yg berminat dpt menghubungi  Rekan *Abang* *Anwar* *Darmansyah* *+62* *813-2014-2644* atau *Tjahjanto* *+62* *811-225-770* utk didaftar sbg member Group NSP ,

Terimakasih atas perhatian dan partisipasinya. *“Salam SEROJA”*  (*+Tjt+*)-FR

Tulisan Lainnya :

  • Tidak ditemukan tulisan
Tags

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *




Enter Captcha Here :

Back to top button
Close
Close