Psikologi
Satu jam yang sederhana
(mbarjasanjaya.staff.telkomuniversity.ac.id)-Apakah kita bisa hidup tidak berdosa dalam satu jam?”
Dari latihan yang terkecil dan sederhana sekalipun akan menjadikan kita terbiasa. Dan apa yang sudah biasa kita lakukan akan menjadi sifat. Dan sifat akan berubah jadi KARAKTER…
Hiduplah 1 JAM TANPA :
a. Kemarahan,
b. Hati yang jahat,
c. Pikiran negatif,
- Menjelekkan orang,
e. Keserakahan,
f. Pemborosan, - Kesombongan,
h. Kebohongan,
i. Kepalsuan; Lalu ulangi lagi untuk 1 jam berikutnya..Hiduplah 1 Jam Dengan
a. Kasih sayang kepada sesama…
b. Damai,
c. Kejujuran, - Kesabaran,
e. Kelemah lembutan hati,
f. Ketulusan. Mulailah dari Jam sekarang
Satu jam yang sederhana, tapi mungkin akan berarti bagi perjalanan 10 tahun ke depan, bahkan mungkin sampai akhir hayat. Mari kita coba (Soenanrto SA; dari grup WA-VN sumber dari Mbarjasanjaya; Bahan dari : https://mbarjasanjaya.staff.telkomuniversity.ac.id/satu-jam-yang-sederhana/)-FatchurR