Kelas Therapeutic YWC Telkom (27-08-2021) Bersama Arie Pamuji & Rifqi Budi
Fasilitas yang diselenggarakan Yakes Telkom ini pada tanggal (27-08-2021) mulai jam 07.30 WIB ini tergolong baru bagi saya. Diawali senam pemanasan oleh Bang Rifqi Wirawan dan diikuti oleh 223 pensiunan.
Senam berlanjut dipandu mas Arie Pamuji inilah yang makin menambah semangat. Disamping baru bagi yang belum pernah (termasuk saya), tidak banyak mnguras tenaga tapi memerlukan kekuatan untuk bertahan mengikuti instruksi pemandu ini berjalan dan berakhir dengan senyuman puas.Hal ini juga tidak lepas dari peran penting kru YWC se Indonesia
Setidaknya kita punya modal untuk menggapai sehat dengan cara preventive maintenance. Tapi benaarkah hanya dengan senam seperti itu cukup bagi kita untuk mmeningkatkan imunitas (ketahanan) tubuh?
Tentu tidak, karena senam itu sebagian dari upaya itu. Seperti saya kutip dari beritasatu.com berikut selengkapnya cara meningkatkan imunitas kita dengan 5 cara melindungikeluarga dari Covid-19 yaitu :
a-Biasakan hidup sehat dan bersih
b-Memperbanyak konsumsi buah dan sayur
c-Cukup tidur
d-OR rutin dengan memanfaatkan fasilitas YWC (Yakes Telkom) atau OR Mandiri serta terpapar cukup sinar matahari
e-Menjaga jarak, fisik, memakai masker, dan rutin cuci tangan dengann air mmengalir atau Sanitizer.
f-Vaksinasi bagi yang belum
Kini giliran kita menengok data peserta kiriman KJS BLA
Anggota KJS BLA Mengikuti Senam Kelas Therapeutic Virtual Nasional
1-Djuhana/500067.000
2-Ratna Sukmaningsih/500067.100
3-Fatchur Rochman/490197.000
4-Herry Mirandini/490197.100
5-Tatang Kartiwa/490347.000
6-Sumariswati
7-Esih/500825.100
8-Entin Rustini/640498.000
9-Siti Kulsum/421182.100
10-Ign Duinda/520421.000
11-Tin Yusnita Duinda/520421.100
Ada juga Anggota KJS BLA yang juga termasuk Kelompok Sehaty tapi ikut Senam Rutin Virtual Gabungan :
1-Atjih Widaningsih/501214.100
Anggota KJS BLA yang ber-OR Mandiri :
1-Emen Supardi/430388.000. Or Jalan Santai.
2-Imas Sunarsih/430388.100. Or Jalan Santai.
3-Oman/521895.000 Or Jalan Santai.
4-Tjutju Tjumaryati/510393.100 Or Jalan Santai.
5-Alan Sutarlan/410631.000 Ngagoes.
6-Edi Suprijadi/532182.000 Jalan Santai.
7-Enok Rosdiana/532182.100 Jalan Santai.
Terimakasih kepada yang telah mengikuti Senam virtual Therapeutic. Alhamdulillah pesertanya cukup banyak. Semoga tetap sehat selalu dan selalu aktif mengikuti Senam Virtual bersama YWC yg terasa manfaatnya. Aamiin YRA.
(Djuhana; KJS BLA Tegallega; sumber : AB; https://www.beritasatu.com/berita-grafik/818823/5-cara-lindungi-keluarga-dari-covid19)-FatchurR