Serba Serbi

Melihat luarnya saja

Dalam penerbangan antara Semarang Jakarta duduk seorang ekskutif muda bersebelahan dengan ibu paruh baya, terjadilah percakapan antara keduanya

Em: ke Jakarta mau menengok siapa?

 

Ibu: Saya conection flight ke Singapura mau menengok anak bungsu yang bekerja disana

Em: Berapa putra ibu?

Ibu : Lima

Em; Putra ibu yang lain dimana?

Ibu: Anak kedua, jadi arsitek di Jakarta, ketiga dosen di Semarang.

 

Lalu Em bertanya, putra pertama ibu dimana?

Sambil menarik napas panjang dia menjawab: Dia petani di Godean Yogya

Ekskutif muda itu buru2 minta maaf, dia telah menyebabkan ibu tadi jadi sedih.

 

Sambil menarik napas lagi : Ooh tidak, saya justru bangga dengan anak pertama karena dialah yang membiayai adik-adiknya hingga bisa jadi seperti sekarang ini.

 

Kadang kitapun cuma melihat orang dari tampilan luarnya saja, padahal pengorbanan kadang tidak kita perhitungkan (Tresnobr)-FR

Tulisan Lainnya :

  • Tidak ditemukan tulisan
Tags

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *




Enter Captcha Here :

Lihat Juga
Close
Back to top button
Close
Close