Wisata dan Kuliner

Jagung yang paling enak

Jakarta-Kemdagri berkomitmen mendukung pengembangan pariwisata daerah. Surat untuk kepala daerah dikirimkan Mendagri Tjahjo Kumolo terkait hal itu. “Kami sudah kirim surat ke gubernur, bupati, wali kota,” kata Tjahjo usai meluncurkan kegiatan Hari Nusantara 2016 di Balairung Soesilo Soedarman, Gedung Sapta Pesona, Kantor Kempar, Jakarta (22/8).

 

Setidaknya, dia mengemukakan, pemda memerhatikan tiga poin. Pertama, pariwisata berskala internasional, nasional, dan lokal. Kedua, kerajinan daerah. Ketiga, kuliner. “Di NTT misalnya, jagungnya ter-enak di Indonesia. Daging asapnya, itu sangat populer. Ikannya murah, segar2. NTT punya potensi”.

 

Secara khusus, dia puji NTT sebagai provinsi majemuk. “Banyak agama, tradisional dan konservatif bersatu di sana (NTT)” ucapnya. [Carlos KY Paath; Carlos KY Paath/PCN; Suara Pembaruan dan http://www.beritasatu.com/kuliner/381212-mendagri-jagung-di-ntt-paling-enak-di-indonesia.html]-FatchurR

Tulisan Lainnya :

  • Tidak ditemukan tulisan
Tags

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *




Enter Captcha Here :

Back to top button
Close
Close