Islam

Mu’jizat dan Karomah

Sering kali ketika orang menjumpai atau mengharapkan hal yang luar biasa, mengatakan dengan Mu’jizat. Sehingga sering pula menempatkan keajaiban keajaiban itu melampaui istilah yang dimaksud, seperti Mu’jizat Doa, Mu’jizat sedekah dll.

Padahal pada dasarnya Mu’jizat adalah sesuatu yang luar biasa yang keluar atau diberikan kepada seorang Rosul, sebagai bukti kerasulannya. Jangan sampai kita menempatkan diri kita sendiri ketika mengalami hal yang luar biasa sama dengan setara dengan Mu’jizat.

Satu tingkat dibawah Mu’jizat adalah Karomah, yaitu yang diberikan kepada seorang wali. (Suhirto M; Sumber: Kultum di Stasiun TV)-FR

Tulisan Lainnya :

  • Tidak ditemukan tulisan
Tags

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *




Enter Captcha Here :

Back to top button
Close
Close